SELAMAT DATANG DI BLOK " PONDOK MODERN DARUL ARQOM PATEAN-KENDAL-JAWA TENGAH Jl. Tugu Mas Pagersari Patean Kendal, Kode Pos 51364 (phone) 451622, 452074, 5790809 HP: 085743689501 Email:darularqompatean@gmail.com / ponpesdarularqom@gmail.com / darularqompatean@yahoo.com We:pm-darularqompatean.Blogspot.com " JIKA TERJADI KESALAHAN PENULISAN & TUTUR KATA KAMI MOHON MAAF SEBESAR - BESARNYA, KRITIK & SARAN SANGAT KAMI BUTUHKAN DEMI KEMAJUAN PONDOK.

Kamis, 15 Desember 2011

SEORANG ANAK ADALAH

SUBHANALLAH ........ 

Maha suci Allah yang memberikan amanah anak yang tidak pernah kita pesan bentuknya dan kita tidak berhak menolak apa yang diberikan-NYA. 
Maha suci Allah dari sifat yang tidak terpuji dengan memberi yang tidak baik kepada hamban-NYA pemberian itu pasti sesuatu yang terbaik.

ALHAMDULILLAH.............

Maka kita wajib senantiasa bersyukur kepada-NYA.
Dalam setiap yang kita terima pasti banyak hikmah dan bermanfaat yang ada didalamnya.
Tidak ada boleh rasa menyesal atas keadaan yang mungkin tidak kita sukai.

ALLAHU AKBAR........

Akhirna pasti terlihat kebesaran Allah SWT semua telahdiatur pas dan baik untuk kita.
Tidak  boleh ada kesombongan atas keberhasilan anak keturunan kita karena atas kekuasaan Allah SWT.( Q.S Al Hadid: 20 )

RAPORT MERAH AYAH BUNDA
25 KESALAHAN ORANG TUA DALAM MENDIDIK ANAK DAN SOLUSINYA

  1. Lalai membekali iman.
  2. Memberi label negative,
  3. Mengajari anak berbohong.
  4. Mengobral janji kosong.
  5. Kurang komunikasi dengan anak.
  6. Mengharap perubahan secara instan.
  7. Belajar dari televisi.
  8. menakut-nakuti anak.
  9. Suka membanding-bandingkan.
  10. Menyalahkan pihak lain.
  11. Terlalu keras dalam menghukum.
  12. Terlalu pesimis.
  13. Orang tua tidak kompak.
  14. Over protektif.
  15. Orang tua terlalu pelit.
  16. Terpaku pada satu pola.
  17.  Orang tua tidak konsisten.
  18. Terlalu banyak mengkritik anak.
  19. Memberi teladan yang buruk.
  20. Memanjakan anak.
  21. Terlalu banyak melarang.
  22. Terlalu membebani. 
  23. Otoriter
  24. Terlalu sering memberi hadiah.
  25. Bersikap tidak adil.
20 PERILAKU DURHAKA ORANG TUA TERHADAP ANAK 
Drs. Muhammad Thalib
  1. Salah memili calon ayah/ibu.
  2. Membri nafkah dari yang haram.
  3. Mengajak kepada kemusrikan.
  4. Merintang anak untuk beragam dengan benar.
  5. Menelantarkan nafkah anak.
  6. Menelantarkan pendidikan agama anak.
  7. Menempatkan anak pada lingkungan yang rusak.
  8. Memaksa anak menikah dengan tidak disukai.
  9. Menentang  anak yang sekolah.
  10. Membiasakan hal-hal yang buruk.
  11. Membebani anak dengan tugas 
Tiga Pilar Bekal General Penerus
 Berdasarkna Allah SWT
  • SHOLAT
  • SRAWUNG 
  • SANAN PANGAN
PONDOK MODERN DARUL ARQOM PATEAN
Pendidikan yang diberikan 
  1. pendidian iman dan taqwa
  2. Pendidikan Moral dan Tagwa
  3. Pendidikan Fisik dan kesemaptaan.
  4. Pendikang Rasio dan penalaran.
  5. Pendidikan Psikologi dan kejiwaan.
  6. Pendidikan interaktif/Kemasyarakatan.
  7. Pendidikan Reproduksi sehat dan islam
  8. Pendidikan Science dan Teknologi.
  9. Pendidikan Kewirausahaan.

Metode yang dipakai
  1. Uswatun Khasanah
  2. Pembiasaan dan praktik lapangan
  3. Nasehat  dan pengajaran.
  4. Pengawasan dan pengawasan.
  5. Reward dan punishment.

1 komentar: